Welcome To Rumah Pintar
No. 1 Pelopor Pendidikan Berkarakter

OUR HISTORY
PT BIMBINGAN BELAJAR RUMAH PINTAR
Rumah Pintar merupakan sebuah Lembaga Pendidikan yang sudah meluluskan ribuan siswa berprestasi. Berbekal pengalaman lebih dari 7 (tujuh) tahun dalam pembinaan pembelajaran, kami ingin memajukan pendidikan INDONESIA. Didukung dengan puluhan tenaga kerja TERPILIH yang telah melalui seleksi ketat, KAMI YAKIN mampu melejitkan prestasi siswa hingga taraf yang tak disangka.
Memperbaiki kualitas pendidikan, adalah merupakan misi yang sudah tertanam selama 7 tahun dalam lembaga pendidikan rumahpintar. Kami yakin, bahwa pendidikan akan mampu merubah masa depan bangsa dan menjadikan Indonesia rumah untuk semua.
Selain itu lembaga kami juga sebagai penyelenggara parenting,pelatihan siswa, pelatihan guru bersertifikat resmi, dan penyelenggara olimpiade Kompetisi Indonesia Hebat (KIH) yang diselenggarakan secara nasional dan sudah diikuti oleh lebih dari 50.000 siswa se indonesia
Mimpi terbesar kami,
“ Membangun peradaban indonesia yang lebih baik, maju, berkarakter & mulia”
Itulah mimpi kami,
rumahpintar – 2024
Rumah Pintar, Pelopor pendidikan berkarakter


Program Unggulan Rumah Pintar
Kurikulum Rumah Pintar menawarkan pendekatan holistik dan adaptif dalam pembelajaran, menggabungkan metode inovatif seperti pembelajaran berbasis proyek dan teknologi. Selain fokus pada akademik, kurikulum ini juga menekankan pengembangan karakter dan keterampilan hidup siswa. Fleksibel dan diperbarui secara berkala, kurikulum Rumah Pintar memungkinkan siswa untuk belajar sesuai dengan ritme dan minat mereka.
Partner
Kerjasama program Kompetisi Indonesia Hebat dan Pelatihan Guru dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Blitar
Kerjasama program Kompetisi Indonesia Hebat dengan Kementerian Agama Kabupaten Blitar
Kerjasama program Pelatihan Guru dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur
Kerjasama program Kompetisi Indonesia Hebat dan Penyerapan Mahasiswa Adibuana Surabaya
Pencapaian
Pengakuan atas Dedikasi dan Partner Terbaik dari Kantor Kementerian Agama Kabupaten Blitar
Menjadi Lembaga Bimbingan Belajar yang Dipercaya Membina Murid untuk Persiapan Kompetisi Sains Madrasah Tingkat Nasional
Prestasi Siswa
Siap Menjadi Juara?
Gabung bimbel Rumah Pintar dan nikmati belajar dengan cara yang seru dan kekinian! Dapatkan tips dari tutor kece dan raih impianmu. Waktunya buktikan bahwa belajar itu bisa asyik!
Siap Bermitra?
Mari bergabung dengan PT. Bimbingan Belajar Rumah Pintar untuk membangun pendidikan Indonesia. Jadilah mitra kami dan bersama-sama wujudkan pendidikan terbaik di Indonesia!